Kumpulan artikel kesehatan mulut Ciputra Hospital yang ditulis dan direview oleh dokter. Informasi lengkap mulai dari penyakit, gaya hidup, hingga tindakan medis.
Pemutih gigi dapat dijadikan solusi untuk mengatasi gigi kuning. Namun, sebelum menggunakan pemutih gigi Anda harus cermati apa saja efek sampingnya. Merokok bisa menyebabkan gigi kuning. Gigi kuning dapat memperburuk penampilan diri sehingga banyak orang mencari cara untuk memutihkan gigi mereka. Misalnya, melakukan perawatan gigi di klinik atau menggunakan produk pemutih gigi. Namun, bagi Anda
Plak gigi adalah lapisan kotoran yang lengket di gigi. Bila dibiarkan, plak gigi dapat menyebabkan gigi berlubang hingga karang gigi. Ada banyak cara menghilangkan plak gigi bisa dilakukan dengan cara sederhana, seperti rutin menyikat gigi hingga periksa ke dokter gigi. Menjaga kesehatan gigi dengan menyikat gigi 2 kali sehari dan pemeriksaan dokter gigi. Plak Gigi yang
Mengobati abses gigi harus segera dilakukan agar infeksi tidak menyebar semakin luas. Jika penyebarannya sudah luas dapat menyebabkan komplikasi yang serius pada gigi. Simak ulasan berikut untuk mempelajari lebih lanjut tentang pengobatan abses gigi dan cara mencegahnya. Abses gigi berawal dari infeksi yang terjadi pada mulut hingga muncul benjolan berisi nanah. Baca Juga: Serba-Serbi Dokter
Apa yang Anda pikirkan ketika mendengar “kanker mulut”? Apakah takut atau cemas? Perlu Anda ketahui, penyakit kanker bisa tumbuh dan menyerang siapa pun, tak terkecuali anak-anak. Kanker mulut adalah salah satu dari sekian kanker yang banyak merenggut jiwa. Sudahkah Anda mengetahui gejala kanker mulut, penyebab hingga pengobatannya? Jika belum, yuk simak penjelasan lengkapnya di sini!
Biaya konsultasi ke dokter gigi di Jakarta cenderung bervariasi, mulai dari puluhan ribu hingga ratusan ribu rupiah. Dokter gigi memiliki tugas untuk membantu dalam merawat gigi dan mulut secara menyeluruh. Dokter gigi adalah ahli medis profesional yang mendiagnosis dan mengobati kondisi kesehatan mulut seseorang. Mereka juga menjaga kesehatan gigi dan gusi pasien secara optimal. Selain
Memiliki gigi dan gusi sehat penting dilakukan agar terhidar dari berbagai masalah kesehatan, seperti gigi berlubang hingga penyakit gusi. Langkah merawatnya pun beragam, baik dengan menerapkan pola hidup sehat maupun dengan pemeriksaan gigi secara rutin. Kesehatan gigi dan gusi adalah salah satu aspek penting dari kesehatan secara keseluruhan. Gigi dan gusi yang sehat adalah hal