Kumpulan artikel kesehatan keluarga Ciputra Hospital yang ditulis dan direview oleh dokter. Informasi lengkap mulai dari penyakit, gaya hidup, hingga tindakan medis.
Akupuntur stroke adalah pengobatan yang disarankan untuk pasien stroke. Stroke adalah salah salah satu penyakit yang dapat menyebabkan kematian. Stroke biasanya menyerang populasi orang yang berusia lanjut, orang yang memiliki tingkat stress yang tinggi terutama terkait pekerjaan, orang dengan pola makan atau aktivitas yang kurang baik dan bahkan dapat juga menyerang usia muda. Prinsip akupuntur