Rumah Sakit Terbaik Berstandarisasi Internasional | Ciputra Hospital

  • Home
  • Rumah Sakit
    • CitraRaya Tangerang
    • CitraGarden City Jakarta
    • Ciputra Mitra Hospital Banjarmasin
    • Ciputra Hospital Surabaya
  • Fasilitas & Layanan
  • Center of Excellence
  • Cari Dokter
  • Artikel
  • Home
  • Posts tagged "Gangguan Penyakit"
  • Page 28

Kumpulan artikel penyakit Ciputra Hospital yang menjelaskan secara rinci tentang penyebab, gejala, cara mengatasi, pengobatan, hingga pencegahan. Ditulis dan direview oleh dokter.

Penyakit yang Disebabkan oleh Virus
  • 0
Devi
Selasa, 15 Juni 2021 / Published in Artikel Kesehatan

13 Penyakit yang Disebabkan oleh Virus dan Pencegahannya

Virus merupakan salah satu pathogen yang dapat menginfeksi manusia. Hal unik yang membedakan virus dari pathogen lain, adalah ketidakmampuan virus untuk hidup dalam waktu lama diluar tubuh inang. Apa saja penyakit yang disebabkan oleh virus? Yuk, cari tahu! Berikut adalah penjelasan lengkapnya. Penyakit yang Disebabkan oleh Virus Sebelum zaman modern, manusia sudah ‘bertarung’ dengan virus
Gangguan PenyakitKesehatan Tubuh
Penyakit Kulit Vitiligo
  • 0
Devi
Kamis, 03 Juni 2021 / Published in Artikel Kesehatan

Penyebab Vitiligo pada Kulit yang Perlu Diwaspadai

Penyebab penyakit kulit vitiligo bisa terjadi karena penyakit autoimun, paparan sinar matahari, dan faktor keturunan. Kondisi ini berisiko tinggi pada orang yang sering melakukan kontak langsung dengan bahan kimia yang mengandung fenol, seperti deterjen. Vitiligo bukanlah penyakit menular dan tidak bisa disembuhkan. Vitiligo ditandai dengan bercak putih pada kulit. Pernahkah Anda menemui seseorang dengan bercak
Gangguan PenyakitKesehatan Kulit
penyakit anemia
  • 0
Defara
Selasa, 27 April 2021 / Published in Artikel Kesehatan

Anemia (Kurang Darah): Gejala, Jenis, Cara Mengatasi

Anemia adalah penyakit kekurangan sel darah merah atau hemoglobin sehat dalam tubuh, sehingga mengurangi kemampuan darah untuk mengangkut oksigen. Gejala anemia umumnya ditandai dengan pusing, lemah, dan lelah karena otak serta organ lain tidak mendapatkan cukup oksigen yang diperlukan untuk berfungsi dengan baik. Salah satu gejala yang dirasakan penderita anemia, seperti rasa pusing dan ingin
Gangguan Penyakit
gejala anthraks dan penyebabnya
  • 0
Devi
Kamis, 15 April 2021 / Published in Artikel Kesehatan

Mengenal Gejala Anthraks dan Apa Saja Penyebabnya

Pernahkah Anda mendengar penyakit antraks?
Gangguan Penyakit
Cara mengatasi BAB keluar darah
  • 0
Riva
Selasa, 13 April 2021 / Published in Artikel Kesehatan

7 Cara Mengatasi BAB Keluar Darah agar Cepat Sembuh

Cara mengatasi BAB keluar darah bisa dengan olahraga rutin, menjaga kebiasaan BAB yang baik, dan pemberian obat medis sesuai anjuran dokter. Selain itu, cobalah untuk mengonsumsi makanan yang dapat menyembuhkan BAB berdarah berupa buah, sayur, dan biji chia. Serat bisa mengatasi BAB berdarah. Darah dalam feses bisa terjadi karena adanya pendarahan pada saluran pencernaan. Terkadang,
Gangguan PenyakitSistem Pencernaan
Apa Itu Penyakit Autisme
  • 0
Riva
Kamis, 08 April 2021 / Published in Artikel Kesehatan

Apa Itu Autisme? Kenali Penyebab hingga Pengobatannya

Apa itu penyakit autisme? Ini merupakan kondisi perkembangan kompleks yang melibatkan komunikasi sosial, minat terbatas, dan perilaku berulang secara terus-menerus. Penyebabnya, mulai dari faktor genetik, lingkungan, hingga mengudap penyakit tertentu. Gejala autisme pada anak berupa susah berkomunikasi. Autisme lemah terhadap atensi kelompok. Mengutip dari American Psychiatric Association, terdapat perkiraan satu dari 36 anak mengalami gangguan
Gangguan PenyakitKesehatan AnakKesehatan Keluarga
penyebab kram perut
  • 0
Devi
Senin, 29 Maret 2021 / Published in Artikel Kesehatan

Mengapa Mudah Kram Perut? Waspadai 7 Penyebabnya Ini

Penyebab kram perut bisa terjadi karena berbagai faktor, seperti adanya penumpukan gas, mengalami gangguan pencernana, infeksi bakteri, obstruksi usus, hingga sedang hamil muda. Kondisi ini umumnya tidak berbahaya dan bisa sembuh dengan mengonsumsi obat tanpa resep dokter sesuai penyebabnya. Namun, apabila sakit tidak kunjung sembuh dan menyebabkan gejala lainnya, segera berkonsultasi ke dokter. Kram perut
Gangguan Penyakit
Penyebab Alergi dan Cara Mengobatinya
  • 0
Devi
Selasa, 23 Maret 2021 / Published in Artikel Kesehatan

Penyebab Alergi dan Cara Mengobatinya

Pernahkah Anda mengalami alergi? Ini adalah kondisi yang tidak nyaman bagi tubuh Anda. Alergi dapat terjadi ketika tubuh Anda mengonsumsi atau terkena suatu hal yang memicu tubuh Anda bereaksi. Beberapa perawatan dapat membantu Anda menghindari gejala dan mengobatinya. Cari tahu lebih lengkap mengenai alergi, penyebab alergi, dan cara pengobatannya dalam ulasan berikut ini. Jenis alergi
Gangguan PenyakitKesehatan KulitKesehatan Tubuh
penyakit diabetes
  • 0
Defara
Selasa, 16 Maret 2021 / Published in Artikel Kesehatan

Penyakit Diabetes: Penyebab, Gejala, dan Pengobatan

Diabetes adalah kondisi kronis yang ditandai oleh tingginya kadar gula darah dalam tubuh. Kondisi ini dapat menimbulkan gejala, seperti sering buang air kecil, haus yang berlebihan, penurunan berat badan yang tidak diinginkan, hingga penglihatan kabur. Salah satu pemeriksaan diabetes yaitu pemeriksaan Gula Darah Sewaktu (GDS), dilakukan dari ujung jari Diabetes telah menjadi salah satu penyakit
Gangguan Penyakit
Cara Melakukan SADARI
  • 0
Devi
Jumat, 12 Maret 2021 / Published in Artikel Kesehatan, Kanker, Kanker Payudara

Cara Melakukan SADARI untuk Deteksi Kanker Payudara

Kanker payudara menjadi momok menakutkan bagi kaum wanita. Bahkan kanker payudara menjadi salah satu penyebab kematian terbanyak pada perempuan di Indonesia. Oleh karena itu, penting untuk deteksi dini penyakit kanker payudara dengan cara melakukan SADARI (Pemeriksaan Payudara Sendiri) dan SADANIS (Pemeriksaan Payudara Klinis). Seperti apa deteksi dini sadari dan sadanis? Simak informasi berikut! Dihimpun dari
Gangguan PenyakitKesehatan WanitaPenyakit Kanker
  • 25
  • 26
  • 27
  • 28
  • 29
  • 30

Artikel Terkait

  • Kista Payudara, Apakah Bisa Menjadi Kanker? Ini Faktanya!
    Kista Payudara, Apakah Bisa Menjadi Kanker? Ini Faktanya!
  • Memakai deodoran menyebabkan kanker
    Apakah Memakai Bisa Deodoran Menyebabkan Kanker?
  • Bagaimana Cara Menghindari Penyakit Kanker
    Bagaimana Cara Menghindari Penyakit Kanker?
  • Abses Payudara: Gejala, Penanganan dan Lainnya
    Penanganan Abses Payudara

Ciputra Hospital

Ciputra Hospital menyediakan layanan kesehatan berkualitas tinggi dengan fasilitas teknologi canggih.

Unit Rumah Sakit:

Ciputra Hospital – CitraRaya Tangerang
Ciputra Hospital – CitraGarden City Jakarta
Ciputra Mitra Hospital Banjarmasin
Ciputra Hospital Surabaya

Unit Klinik:

Ciputra Medical Center
Ciputra SMG Eye Clinic
C Derma
Ciputra IVF

Lokasi Kami:

CitraRaya – Tangerang
CitraGarden – Jakarta
Banjarmasin
Surabaya

  • GET SOCIAL

© 2024 All rights reserved. Ciputra Hospital

TOP