Disentri merupakan penyakit yang banyak diderita oleh penduduk di daerah tropis. Penyakit disentri dapat dikenali dengan gejala umum yaitu diare berdarah. Penyakit disentri tidak hanya menyerang orang dewasa, tapi juga bayi dan anak-anak. Disentri bukan penyakit yang parah, tetapi juga tidak boleh diabaikan. Penjelasan lengkap mengenai penyakit disentri dan mengobati nya berikut. Disentri memiliki gejala